Minggu, 16 September 2012

IMO Z ONE

Geliat produk tablet di tanah air, ternyata tidak lepas dari peran para pemain lokal dengan meluncurkan ragam produk dengan spesifikasi bagus dan banderol bersahabat. Salah satu pemain lokal tersebut adalah IMO Mobile yang kian antusias terjun ke pasar tablet setelah sebelumnya lebih dikenal sebagai vendor ponsel. Mengusung Android v4.0.3 Ice Cream Sandwich, IMO Tab Zone siap bersaing melawan pemain tablet lokal lainnya. Dengan harga yang terjangkau dan spesifikasi yang cukup lumayan bagus IMO Mars akan bersaing dengan tablet yang lain.

Spesifikasi dari IMO Tab Zone sebagai berikut :
  • High Speed Processor 1,2 GHz
  • 7.0 Inch WVGA
  • Multi Capacitive Touch Screen
  • Wi-Fi
  • Call & SMS Function
  • Dual Camera
  • Multimedia
  • HDMI port
  • Games
  • Email, Chat, Social Networking
Terima Kasih

Top Smarphone